Puisi Hari Lahir Pancasila



Puisi Hari Lahir Pancasila - Wardan Word menyajikan puisi cinta, puisi sedih, puisi lucu, puisi indonesia, puisi binatang, puisi sahabat, puisi agama, dan puisi sosial

Puisi Hari Lahir Pancasila

Kembali...
Ibu kota berduka
Apakah sebuah pertanda
Atas kemunafikan yang ada

Akankah...
Tersadar hati mereka
Cukuplah kegaduhan yang sudah ada
Jangan menambah lagi keruh suasana

Lihatlah... oh pancasila
Sang pendusta semakin membusungkan dada
Dengan skenario yang telah dia cipta
Sementara sang jelata berteriak sejuta tanya
Oleh ulah mereka yang haus akan tahta

Begitu Sakit,
Ibukota tempat hari lahir pancasila
terkoyak dan menangis
karena anaknya.

Comments

Popular posts from this blog

Puisi Singkat Malam Jumat Dibalik Selimut

Puisi Doa Dalam Sunyi

Puisi Cinta Romantis " Indahnya Tentang Cinta "

Puisi Cinta Dalam Diam

Puisi Pancasila Terbaik

Puisi Manusia Dalam Sosialita

Puisi Cinta Andai Aku Bisa Memutar Waktu

Contoh Puisi Bali Anyar

Puisi Ayah : Janji Untukmu Anakku

Puisi tentang Lebaran Terbaik